Credit : X @MotoSPort
Nonton Jadwal Live MotoGP Assen 2024, Marquez dan Pecco

NONTONNEWS.COM -  MotoGP Sirkuit Assen Belanda 2024, Sejumlah pembalap melakukan latihan bebas pada jumat 28 Juni 2024 dan diprediksi akan kembali bersaing seru di MotoGP Belanda 2024 nanti, di antaranya adalah Marc Marquez dan Pecco Bagnaia.

Sebagai informasi, dua pembalap Francesco 'Pecco' Bagnaia dan Marc Marquez menjadi favorit memenangkan balapan di Sirkuit Assen.

Tercatat Marc Marquez dan Pecco Bagnaia memiliki jumlah kemenangan sama di lintasan sepanjang 4,5 kilometer ini di kelas para raja.

Marc Marquez dua kali finis pertama di MotoGP Belanda, tepatnya musim 2014 dan 2018. Sedangkan Pecco, melakukannya dalam dua musim terakhir (2022 dan 2023) sebagai pemenang.

Khusus bagi Bagnaia Pecco, jika dia memenangkan MotoGP Belanda akhir pekan ini, maka kekasih Domizia Castagnini tersebut menjadi pembalap pertama yang meraih hattrick podium utama di Assen Belanda. Bahkan Valentino Rossi tidak mampu melakukan itu.

Untuk Marquez, jika mampu meraih 25 poin di balapan utama, maka itu menjadi kemenangan ke-60 nya di kelas para raja sejak debut tahun 2013.

Jadwal Lengkap MotoGP Assen Belanda 2024

Jumat, 28 Juni 2024

13.30 WIB: MotoE - Practice 1
14.00 WIB: Moto3 - Free Practice
14.50 WIB: Moto2 - Free Practice
15.45 WIB: MotoGP - Free Practice 1
17.25 WIB: MotoE - Practice 2
18.15 WIB: Moto3 - Practice 1
19.05 WIB: Moto2 - Practice 1
20.00 WIB: MotoGP - Practice
22.05 WIB: MotoE - Kualifikasi 1
22.25 WIB: MotoE - Kualifikasi 2

Sabtu, 29 Juni 2024

13.40 WIB: Moto3 - Practice 2
14.25 WIB: Moto2 - Practice 2
15.10 WIB: MotoGP - Free Practice 2
15.50 WIB: MotoGP - Kualifikasi 1
16.15 WIB: MotoGP - Kualifikasi 2
17.15 WIB: MotoE - Race 1 (7 Lap)
17.50 WIB: Moto3 - Kualifikasi 1
18.15 WIB: Moto3 - Kualifikasi 2
18.45 WIB: Moto2 - Kualifikasi 1
19.10 WIB: Moto2 - Kualifikasi 2
20.00 WIB: MotoGP - Sprint Race (13 Lap)
21.10 WIB: MotoE - Race 2 (7 Laps)

Minggu, 30 Juni 2024

16.00 WIB: Moto3 - Race (20 Lap)
17.15 WIB: Moto2 - Race (22 Lap)
19.00 WIB: MotoGP - Race (26 Lap)

Link Live Streaming MotoGP Assen 2024: Trans7

Link Live Streaming MotoGP Assen 2024: SPOTV (Vidio)

Link Live Streaming MotoGP Assen 2024: SPOTV (Vision+)

Link Live Streaming MotoGP Assen 2024: Nontonnews.com

891
Get In Touch

info@nontonnews.com

Pedoman Media Siber

© nontonnews.com
All Rights Reserved 2025